Wisata Pesisir Utara Jakarta Rumah Si Pitung Marunda
Senin, 02 Mei 2022
Jakarta
Utara menjadi tempat yang jarang sekali saya kunjungi sejak belasan tahun saya
hidup di Ibukota. Keinginan menelusuri tempat sejarah yang ada di Jakarta
membawa saya ke Marunda, Jakarta Utara. Ada apa aja di sana?Dengan
menggunakan KRL Jabodetabek kami berangkat memulai perjalanan dari Stasiun Manggarai.
Kali ini saya ditemani oleh Mba Lita dan Kak Rizki yang jauh-jauh datang dari
Bekasi …